Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

PENGHASILAN TRADING JUGA BUTUH DIZAKATI

Gambar
 Seiring dengan makin mudahnya berinvestasi, banyak orang yang menjadikan trading saham atau forex sebagai sumber penghasilan. Pekerjaan sebagai trader memang halal-halal saja, tapi bagaimana perhitungan zakatnya?  Istilah forex sendiri merupakan kependekan dari foreign exchange (tempat pertukaran valuta asing) yang dilakukan melalui media daring. Istilah exchange ini sudah sering kita dengar dan teramat familier, khususnya bagi yang mendalami harta digital. Dalam forex terdapat suatu praktik perdagangan. Perdagangan ini kemudian dikenal dengan istilah trading. Jika ditelaah berdasar literasi fiqih, istilah trading ini lebih condong pada pengertian tijarah (niaga). Jual beli (bai’) hanya merupakan salah satu bagian saja dari tijarah.         “Secara bahasa, tijarah dimaknai sebagai usaha membolak-balikkan harta melalui jual beli dengan harapan mencari laba (keuntungan). Imam Nawawi mendefinisikan tijarah sebagai suatu usaha membolak-balikkan hart...